Pages

10 Okt 2011

Pola Kristik Gratis (8)

Assalaamu'allaikum.

Selama bulan September 2011 lalu, kami mengunggah beberapa pola kristik di kembaran blog ini. Jika anda belum melihatnya, berikut adalah keterangan singkat mengenai masing-masing pola.

Seperti biasa, pola Kristik Islami hampir semuanya dapat dikerjakan oleh tukang kristik (maksudnya cross-stitcher) dengan keahlian menengah, atau bahkan pemula. Hingga saat ini kami belum mengunggah pola-pola yang rumit, yang membutuhkan keahlian serta kesabaran yang lebih. Benang yang digunakan tidak lebih dari 20 warna, sebarannya dalam jahitan berupa kelompok-kelompok yang gampang diikuti, bukan menyebar ke mana-mana.

Untuk anda penyuka kerajinan sulam kristik, semuanya gratis untuk didownload. Semoga menambah khazanah kerjaninan jahitan dan sulaman kita semua.

Wassalaamu'allaykum.



Allahu Akbar #16
482w  X  482h tusuk silang
11 warna benang (DMC/Anchor)



Ramadhan Night
330w X 175h tusuk silang
19 warna benang (DMC/Anchor)



Allahu Akbar #17 (Simpel)
147w  X 131h tusuk silang
1 warna benang (blackwork)




Ensinore Mill
248 x 341 tusuk silang
13 warna benang (anchor/DMC)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sukran. Berikan komentar Anda di sini. Itu akan membantu kami memperbaiki isi blog, insya Allah. JAK